The Story of My Cats: Oktober 2013

Jumat, 11 Oktober 2013

Jual - Beli Kucing Persia Anggora Daerah Surabaya - Sidoarjo

SEMUA KUCING SUDAH TERJUAL. PLIS JANGAN HUBUNGI SAYA. INI POSTINGAN BERTAHUN-TAHUN LALU. CARI SAYA JUGA NGGAK AKAN DAPAT KUCING. SAYA NGGAK PUNYA TEMAN YANG JUAL KUCING. JADI SILAHKAN CARI DI OXL.COM ATO GROUP JUAL KUCING DI FACEBOOK ATO GOOGLE AJA (KETEMU SAYA JUGA DARI GOOGLE KAN? PASTI BISA KETEMU YANG LAIN JUGA). TERIMA KASIH!


Hello Aku mau jual kucing-kucing aku yang super duper lucu ini ^_^ Siapa yang mau beli kucing lucu jenis persia medium warna putih dan red tabby ini?? Syaratnya gampang kok..
1. yang beli kucingku ini harus ngerawat dengan penuh kasih sayang
2. jangan di kandangin terus
3. kalau bisa jangan di kasih makanan yang murahan ya.. kasian kucingnya nanti sakit, kurang gizi :(
4. kalau udah di beli.. jangan merasa terganggu ya kalau misalnya aku kontak2 untuk nanyain keadaannya si kucing hehehe
5. jangan lupa di vaksin dan obat cacing ^_^

Kucingku semuanya total ada 7 ekor. Semuanya masih umur 2 bulan. Enak loh kalau kucingnya masih kecil gini ;) Aku kasih biodata ya satu-satu plus harganya. Bisa nego.. tapi negonya jangan keterlaluan ya.. Kan harga sesuai kualitas. 

WARNING: Sebelum beli kucing. Mohon di pikirkan. Karena memelihara kucing itu biayanya tidak sedikit. Dari makananannya (kalau masa pertumbuhan umur 1thn kebawah, disarankan makan merek dry food yang bagus seperti Royal Cannin, agar pertumbuhannya maksimal dan bagus. Biasanya bungkus kecil aja 45rb), vaksinnya (kalau baru pertama, 2 kali vaksin/tahun. satu kali vaksin 150rb), groomingnya (rata2 45rb biasanya 2x/bulan), vitaminnya, dsb. Belum lagi kalau kucingnya sakit. Jadi sebelum beli, dipikirkan baik-baik. Sanggup tidak? 

SEMUA FOTO DAPAT DI PERBESAR

Jual - Beli Kucing Persia Anggora Daerah Surabaya - Sidoarjo
SOLD
Jual Kucing Kitten 2 bulan daerah Surabaya - Sidoarjo
Nama: PJ
Umur: 2 bulan
Warna: Red tabby
Mata: Kuning
Jenis Kelamin: Male / Jantan
Harga: 1jt (Nggak nego, karena bulunya panjang banget, badanya juga paling besar, ikut bapaknya, bapaknya sendiri badannya besar, banyak yang bilang gitu, termasuk dokter hewanku, katanya jenis pesia besar)
Kepribadian: PJ ini aktif banget. Ya ampun kalau udah mainan, lari ke sana lari ke sini. Kayaknya kalau di suruh keliling benua Eropa dalam satu jam, sanggup deh. Terus PJ ini anaknya Lovely, Baik hati. Soalnya waktu anaknya Merci datang ke rumah, cuman PJ ini yang welcome, nggak arrghh argghh. PJ juga fotogenik banget, foto dari angel manapun tetap aja cute~ Karena badannya PJ yang besar dan aktif, jadi PJ ini makannya banyakkkkkkkkkkkkkkk sekaliiiiiiiiiiiiiiiiiiiii
CONTACT: -

Jual - Beli Kucing Persia Anggora Daerah Surabaya - Sidoarjo
 SOLD
Jual Kitten White Point Daerah Surabaya Sidoarjo
Nama: IJ
Umur: 2 bulan
Warna: Putih red point
Mata: Biru
Jenis Kelamin: Female / Betina
Harga: 1jt (nggak nego, kerena seperti PJ. IJ ini badannya paling besar diantara saudara2nya. Nggak usah pakai pegang, dilihat aja langsung kelihatan)
Kepribadian: Si IJ ini udah gendut, sukanya mainan sampai ngos-ngosin. Si IJ ini cs-an banget sama PJ, sukanya main bareng PJ. Mukanya IJ yang bunder itu lucu banget kalau di foto >.< di foto kayak gimanapun pasti lucu banget mukanya si IJ xD 
CONTACT: -

jual kucing persia medium sidoarjo-surabaya
SOLD
Jual kucing persia medium white mata biru Surabaya - Sidoarjo
Nama: CJ
Umur: 2 bulan
Warna: White red point
Mata: Biru
Jenis Kelamin: Female / Betina
Harga: 1jt nego
Kepribadian: si CJ ini sukannya main bareng UJ. Dia ini lumayan nakal ya.. pokoknya kalau beli CJ jangan di kandangin soalnya dia nggak suka. Berjiwa bebas gitu ;) CJ ini anaknya lovely banget, suka banget mainan lari2an. Kalau udah capek pasti langsung tidur di bawah kasur.. 
CONTACT: -

Jual kucing persia medium sidoarjo-surabaya
SOLD
Jual - Beli anak kucing 2 bulan Surabaya Sidoarjo
Nama: UJ
Umur: 2 bulan
Warna: White red point 
Mata: Biru
Jenis Kelamin: Female / Betina
Harga: 1jt / nego
Kepribadian: Kalau si UJ ini, karena dia gendut aku kadang suka ngira dia ini IJ tapi kalau UJ bulu di sekitar pipinya lebih panjang dari IJ xD Kalau si UJ sih lucu2 aja. Maianan kayak biasanya. Kalau di gendong juga mau sampai lama. Dikandang juga ok lah gpp.
CONTACT: -

jual kucing murah sidoarjo-surabaya
SOLD
Jual Kucing Persia Medium Murah Surabaya Sidoarjo
Nama:  BRJ
Umur: 2 bulan
Warna: White red point
Mata: Biru
Jenis Kelamin: Male / Jantan
Harga: 850rb nego
Kepribadian: Kalau BRJ ini agak suka takut2 sama sekitarnya. Kan pasti ada tuh ya tipe anak di sekolah yang pemalu minta ampun. Yah itu si BRJ. Anaknya pemalu gitu deh >.< Cute banget pokoke
CONTACT: -

jual beli kucing persia medium white red point surabaya-sidoarjo
SOLD
Kucing persia jantan putih daerah surabaya sidoarjo
Nama: MMJ
Umur: 2 bln
Warna: White red point
Mata: Biru
Jenis Kelamin: Male / Jantan
Harga: 850rb nego
Kepribadian: Kalau si MMJ ini okok aja sama semuanya. Waktu pertama kali ketemu sama anaknya Fufu. Dia ini yang paling cepat berbaur sama sekitar. Kayaknya gol darahnya O ya? xD Pokoknya cepet banget mainan bareng sama anaknya Fufu si IJ PJ UJ CJ itu~
CONTACT: -

kucing anggora putih surabaya sidoarjo
SOLD
Kucing persia betina putih daerah surabaya sidoarjo
Nama: PPJ
Umur: 2 bulan
Warna: White red point
Mata: Biru
Jenis Kelamin: Female / Betina
Harga: 850rb nego
Kepribadian: Cewek satu-satunya nih di keluarga Merci-Pino. Cuit cuit.. kalau si PPJ ini ya gitu lah.. kalem, lemah lembut, nggak mau terlibat konflik, maksudnya? xD Ya pokoknya si PPJ ini anaknya kalem nggak pecicilan kayak si IJ itu lol
CONTACT: -

Semoga mereka dapat owner2 yang awesome~!! kayak si Nebu2, Nebu3, Fufu2 yang dulu itu ^_^ Amin~

Selasa, 08 Oktober 2013

Week 7

minggu ke - 7. Udah besar sekarang udah mau 2 bulan. Semakin lucu aja ini kitten. Semoga nanti mereka dapet owner yang baik, yang sayang sama mereka, yang mau jagain mereka sampai nanti tua terus mati.. 
ok langsung aja nggak usah banyak cincong..









see you~ di week 8

Sabtu, 05 Oktober 2013

Week 6

Aduh baru week 6 padahal sekarang dah mau week 8 :(.. harus cepet nge-postnya supaya nggak terlambat ya.. Di week 6 ini, aku rajin banget foto-foto. Tapi aku pilih foto yang terbaik aja, kasian kamu nanti pingin liat tapi loadingnya lama banget..
 SEMUA FOTO DAPAT DI PERBESAR
kucing lucu
PJ lagi mainan sama seprei kasur >.< duh jangan di rusak ya..

kucing beol
ini lagi pemaksaan xD mau foto mukannya yang cute banget itu.. 

kucing red tabby
pose, i'm so cute

anak kucing umur 2 bulan
lagi mainan bareng-bareng semuanya ^^

cute kittens
tetep mainan..

kucing bermain
and mainan..

PJ
ini PJ.. 

IJ
ini IJ..

CJ
ini CJ..

kitten putih
CJ lagi.. double pix xD

UJ
ini UJ..

cara agar anak kucing akrab dengan jantan
IJ: come on dad.. it's weekend. let's go somewhere..
Nebu: daddy.. tired..

anak kucing jantan dan pejantan
si PJ tidurnya mirip kayak daddy

kucing lucu tidur bareng
si PJ tidur bareng daddy nya ^^
PS: jangan dilihat kekotoran nebu ya wkwkwk biasa hbs jalan2 pasti kotor semua..

kucing coklat lucu
PJ melamun

kucing gaya sama
whehehe gayanya mirip ya ;)

dari tadi kebanyakan fotonya PJ ya wehehehe bukan pilih kasih ya.. tapi PJ banyak tingkah sih xD

----------------------------------------------------------------------------------------------------
Sekarang anaknya merci. Akhirnya ya kalian bisa lihat xD.. so anaknya Merci itu ada 3 ya. PPJ, MMJ, BRJ~ Semuanya anaknya Pino-Merci, jadi mereka matanya biru and bulunya putih. In case kamu nggak tau, mata merah di foto di akibatkan kerena flash yang aku gunakan waktu click click mereka.
note: aku nggak ngerti kenapa.. warna fotonya kok jadi aneh gini..

jual kucing persia daerah sidoarjo surabaya
ini MMJ ^^ dia ini male ya. Badannya paling besar di antara saudara yang lain

jual kucing anggora daerah surabaya sidoarjo
yang ini BRJ. Male juga :) cakep juga ^^ anaknya merci ini badanya kecil-kecil ya? soalnya nggak terlalu mau makan sih padahal makanan selalu tersedia >.<

jual kucing warna putih daerah surabaya sidoarjo
yang ini si cewek, PPJ. kucing garong lol

kucing putih mata biru
ciluk

kucing putih sidoarjo surabaya
bahhhhh

kucing lucu dijual
di kandang bersama :)

kucing putih imut
lagi makan :D

cara agar kitten bisa poop di litter box
bisa poop di litter box sendiri :D

ok gitu dulu.. soon bakal uploud yg week 7.. kerena kucing2 ini skrng dah 2 bulan..

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

きらきらその3